Ini Penyebab Kerusakan dan Pencemaran Tanah Sangat Berbahaya

Ini Penyebab Kerusakan dan Pencemaran Tanah Sangat Berbahaya

Naviri Magazine - Tanah dan lahan beserta kehidupan di atasnya membentuk ekosistem yang memiliki fungsi-fungsi penting, seperti pengendalian banjir, penjernihan air, pengendalian pencemaran, pembibitan tanaman, dan lain sebagainya. Karena itu, jika tanah mengalami kerusakan dan pencemaran, akibatnya bisa berbahaya.

Bayangkan jika semua fungsi yang dimiliki tanah menurun atau bahkan hilang akibat adanya gangguan—karena rusak dan tercemar. Jika itu terjadi, kita bisa terus-menerus dilanda banjir, tidak bisa lagi meminum air yang bersih, dan tidak ada lagi tumbuhan yang bisa hidup di atasnya.

Mengapa bukit yang gundul mudah longsor?

Bukti gundul adalah sebutan perbukitan yang tidak memiliki pohon atau tumbuhan. Bukit yang gundul tidak memiliki tumbuhan, sehingga tidak ada akar tumbuhan yang “memegang” tanah. Karena tidak ada yang menahan, akar tanah di perbukitan gundul pun mudah longsor akibat aliran air hujan.

Related

Science 702124457667853652

Recent

Hot in week

Ebook

Koleksi Ribuan Ebook Indonesia Terbaik dan Terlengkap

Dapatkan koleksi ribuan e-book Indonesia terbaik dan terlengkap. Penting dimiliki Anda yang gemar membaca, menuntut ilmu,  dan senang menamb...

item