Laika, Hewan Pertama yang Pergi ke Luar Angkasa

Laika, Hewan Pertama yang Pergi ke Luar Angkasa

Naviri Magazine - Pada bulan November 1957, Rusia meluncurkan roket Sputnik 2 ke luar angkasa. Uniknya, astronot yang terbang bersama roket itu bukan manusia, melainkan anjing yang dinamai Laika, sehingga dialah hewan pertama yang ke luar angkasa.

Sputnik 2 mengorbit Bumi selama 6 hari. Pada bulan April 1958, Sputnik 2 kembali ke Bumi setelah mengorbit sebanyak 2.570 kali.

Mengapa koala tidak pernah minum?

Koala adalah hewan yang sangat pemilih dalam hal makanan. Hewan ini hanya memakan satu makanan, yaitu daun pohon getah, atau eucalyptus.

Seperti anak kanguru, anak koala juga tinggal di kantong pada tubuh induknya. Begitu ia mulai besar dan meninggalkan kantong itu, satu-satunya makanan yang dikonsumsinya hanya daun pohon eucalyptus.

Daun-daun itu mengandung semua air yang dibutuhkan oleh koala. Sehingga koala pun tidak pernah minum karena kebutuhan airnya telah tercukupi oleh makanannya. Nama “koala” berasal dari bahasa Aborigin Australia, dan memiliki arti “tidak minum”.

Baca juga: Wow, Ilmuwan Kini Bisa Membaca Pikiran Tikus

Related

Science 1132052302805318904

Recent

Hot in week

Ebook

Koleksi Ribuan Ebook Indonesia Terbaik dan Terlengkap

Dapatkan koleksi ribuan e-book Indonesia terbaik dan terlengkap. Penting dimiliki Anda yang gemar membaca, menuntut ilmu,  dan senang menamb...

item