Dryosaurus, Hewan Raksasa yang Mampu Berlari Cepat

Dryosaurus, Hewan Raksasa yang Mampu Berlari Cepat

Naviri Magazine - Dryosaurus adalah dinosaurus ornithopoda yang hidup pada periode Jurassic Akhir, atau 155 juta sampai 145 juta tahun yang lalu. Fosil-fosilnya pertama kali ditemukan di Amerika Serikat bagian barat, pada akhir abad ke-19.

Hewan ini memiliki leher panjang, serta ekor yang panjang dan kaku. Berat anak Dryosaurus antara 77-91 kilogram, dengan panjang antara 2,4-4,3 meter.

Berat hewan yang dewasa tidak diketahui, karena tidak ada spesimen dewasa yang dikenal dari genus yang telah ditemukan.

Dryosaurus adalah pelari cepat dan gesit dengan kaki yang kuat, dan menggunakan ekornya yang kaku sebagai alat keseimbangan. Diperkirakan, hewan ini pun mengandalkan kecepatannya berlari dalam mempertahankan diri dari serangan predator, atau ketika mengejar mangsa.

Baca juga: Tak Terduga, Rupanya Ini Penyebab Kucing Suka Mengeong

Related

Science 6609935643698164868

Recent

Hot in week

Ebook

Koleksi Ribuan Ebook Indonesia Terbaik dan Terlengkap

Dapatkan koleksi ribuan e-book Indonesia terbaik dan terlengkap. Penting dimiliki Anda yang gemar membaca, menuntut ilmu,  dan senang menamb...

item