Badak, Hewan dengan Bobot Terberat di Dunia

Badak, Hewan dengan Bobot Terberat di Dunia

Naviri Magazine - Pada saat ini, gajah Afrika (African elephant) menjadi hewan dengan tubuh paling berat di dunia. Bobot tubuhnya mencapai 13.000 kilogram.

Satu tingkat di bawahnya adalah gajah Asia (Asian elephant) dengan berat 5.200 kilogram, lalu badak putih bercula dua (white rhinoceros) dengan berat 3.850 kilogram, diikuti kuda nil dengan berat 3.400 kilogram, kemudian jerapah (giraffe) dengan berat 2.100 gram, walrus dengan berat 2.150 kilogram, badak hitam bercula dua (black rhinoceros) dengan berat 1.900 kilogram, dan buaya (saltwater crocodile) dengan berat 1.600 kilogram.

Apa makanan badak?

Badak hidup dengan memakan aneka macam tanaman. Mereka melahap tunas, ranting, daun-daun muda, sampai buah yang jatuh. Untuk mendapatkan makanan, kadang badak menjatuhkan pohon muda, dan mengambilnya dengan bibir atasnya.

Setiap hari, seekor badak bisa menghabiskan 50 kilogram makanan. Ukuran yang wajar untuk tubuhnya yang besar dan berat.

Sebenarnya, badak memiliki indra penciuman dan pendengaran yang baik, namun mereka lemah dalam indra penglihatan. Karenanya, mereka pun lebih aktif pada siang hari, khususnya dalam mencari makanan.

Baca juga: Penemuan Makhluk Bertanduk Mengerikan di Laut Kanada

Related

Science 3745043220646093940

Recent

Hot in week

Ebook

Koleksi Ribuan Ebook Indonesia Terbaik dan Terlengkap

Dapatkan koleksi ribuan e-book Indonesia terbaik dan terlengkap. Penting dimiliki Anda yang gemar membaca, menuntut ilmu,  dan senang menamb...

item