Lemur, Primata Aneh dengan Wajah Mirip Serigala

Lemur, Primata Aneh dengan Wajah Mirip Serigala

Naviri Magazine - Lemur adalah anggota kelompok primata yang paling primitif. Berbeda dengan primata lain, lemur memiliki ekor yang panjang dan wajah menyerupai serigala, serta memiliki sebuah cakar yang lebih panjang daripada kuku pada jarinya.

Lemur bisa ditemukan di Amerika dan Eropa, dan saat ini banyak yang hidup di wilayah Madagaskar, Afrika, serta di beberapa kawasan Asia. Karena tidak bisa bertahan hidup pada habitat buatan, lemur pun jarang ditemukan di kebun binatang.

Apa makanan lemur?

Makanan lemur adalah campuran yang terdiri atas buah, biji-bijian, serangga, telur burung, atau daging. Semua lemur bersifat arboreal, atau hidup di atas pohon.

Beberapa di antara mereka ada yang merupakan hewan diurnal, yaitu hewan yang aktif sepanjang hari—dari pagi hingga malam—sementara lainnya adalah hewan nokturnal yang hanya aktif pada malam hari.

Baca juga: Kukang, Hewan Langka yang Hidup di 3 Pulau Indonesia

Related

Science 7613061891372915931

Recent

Hot in week

Ebook

Koleksi Ribuan Ebook Indonesia Terbaik dan Terlengkap

Dapatkan koleksi ribuan e-book Indonesia terbaik dan terlengkap. Penting dimiliki Anda yang gemar membaca, menuntut ilmu,  dan senang menamb...

item