Daftar 1.500 Orang Terkaya di Dunia (Bagian 1)
https://www.naviri.org/2018/07/orang-terkaya-dunia-part-1.html
Naviri Magazine - Wajah kehidupan manusia di dunia tampaknya memang tak pernah berubah, khususnya dalam kepemilikan kekayaan. Ada orang kaya, ada orang menengah, ada pula orang miskin. Yang aneh, daftar orang-orang terkaya di dunia tampaknya tak pernah berubah, hanya nama-nama itu, dan kenyataan tersebut terus berlangsung dari tahun ke tahun. Hal itu bisa dilihat dari daftar orang-orang terkaya di dunia yang dirilis oleh Forbes.
Secara berkala, Forbes merilis daftar orang-orang terkaya di dunia, dan diurutkan berdasar nomor, terkait jumlah kekayaan orang per orang. Dalam daftar yang dirilis Forbes, orang-orang di dalam daftar itu bisa dibilang tak pernah berubah, selain mungkin hanya urutannya. Orang yang semula menduduki peringkat 15, misalnya, bisa naik ke nomor di atasnya atau turun ke nomor di bawahnya.
Berdasarkan kenyataan itu, sepertinya menjadi orang kaya memang bukan pekerjaan mudah. Butuh kerja keras luar biasa, ketekunan, dan semangat pantang menyerah. Dan salah satu upaya untuk menjadi orang kaya mungkin dengan mempelajari kehidupan orang-orang yang sudah kaya, sehingga setidaknya kita bisa mendapatkan pelajaran mengenai apa yang harus dilakukan untuk menjadi kaya.
Berikut ini adalah daftar 1.500 (seribu lima ratus) orang terkaya di dunia, yang disusun berdasarkan urutan kekayaan mereka. Yang menduduki peringkat teratas tentu yang paling kaya atau lebih kaya dibanding urutan setelahnya.
Daftar berikut ini hanya memuat nama, tanpa keterangan lain apa pun. Tujuannya, agar kita tertarik pada nama-nama itu, untuk kemudian mencari informasi mengenai nama-nama tersebut, untuk kemudian mempelajari kehidupannya secara lebih intens. Karenanya, daftar ini bisa dibilang sebagai pengantar menuju dunia orang-orang terkaya di dunia.
Karena daftarnya sangat panjang, uraian ini dipecah dalam beberapa halaman. Untuk mendapatkan daftar selengkapnya, bacalah uraian ini secara berurutan.
1. Bill Gates
2. Carlos Slim Helu
3. Warren Buffett
4. Amancio Ortega
5. Larry Ellison
6. Charles Koch
7. David Koch
8. Christy Walton
9. Jim Walton
10. Liliane Bettencourt
11. Alice Walton
12. S. Robson Walton
13. Bernard Arnault
14. Michael Bloomberg
15. Jeff Bezos
16. Mark Zuckerberg
17. Li Ka-shing
18. Sheldon Adelson
19. Larry Page
20. Sergey Brin
21. Georg Schaeffler
22. Forrest Mars, Jr.
23. Jacqueline Mars
24. John Mars
25. David Thomson
26. Jorge Paulo Lemann
27. Lee Shau Kee
28. Stefan Persson
29. George Soros
30. Wang Jianlin
31. Carl Icahn
32. Maria Franca Fissolo
33. Jack Ma
34. Prince Alwaleed Bin Talal Alsaud
35. Steve Ballmer
36. Phil Knight
37. Beate Heister & Karl Albrecht Jr.
38. Li Hejun
39. Mukesh Ambani
40. Leonardo Del Vecchio
41. Len Blavatnik
42. Tadashi Yanai
43. Charles Ergen
44. Dilip Shanghvi
45. Laurene Powell Jobs
46. Dieter Schwarz
47. Michael Dell
48. Azim Premji
49. Theo Albrecht, Jr.
50. Michael Otto
51. Paul Allen
52. Joseph Safra
53. Anne Cox Chambers
54. Susanne Klatten
55. Pallonji Mistry
56. Ma Huateng
57. Patrick Drahi
58. Thomas & Raymond Kwok
59. Stefan Quandt
60. Ray Dalio
61. Vladimir Potanin
62. Serge Dassault
63. Robin Li
64. Donald Bren
65. Francois Pinault
66. Shiv Nadar
67. Aliko Dangote
68. Mikhail Fridman
69. Hinduja Brothers
70. Ronald Perelman
71. Cheng Yu-tung
72. Alisher Usmanov
73. Henry Sy
74. Viktor Vekselberg
75. Masayoshi Son
76. James Simons
77. German Larrea Mota Velasco
78. Rupert Murdoch
79. Johanna Quandt
80. David & Simon Reuben
81. Dhanin Chearavanont
82. Iris Fontbona
83. Lui Che Woo
84. Lakshmi Mittal
85. Abigail Johnson
86. Luis Carlos Sarmiento
87. Lei Jun
88. Charoen Sirivadhanabhakdi
89. Alexey Mordashov
90. Marcel Herrmann Telles
91. Gerald Cavendish Grosvenor
92. Hans Rausing
93. Jack Taylor
94. Charles Butt
95. Gina Rinehart
96. Vagit Alekperov
97. Harold Hamm
98. Patrick Soon-Shiong
99. Stefano Pessina
100. Richard Kinder
101. Elon Musk
102. Stephen Schwarzman
103. Klaus-Michael Kuehne
104. Philip Anschutz
105. Andrew Beal
106. Leonid Mikhelson
107. Charlene de Carvalho-Heineken
108. Vladimir Lisin
109. Steve Cohen
110. Robert Kuok
111. Lee Kun-Hee
112. Carlos Alberto Sicupira
113. John Paulson
114. Joseph Lau
115. Thomas Peterffy
116. Mohammed Al Amoudi
117. Dietrich Mateschitz
118. Hank & Doug Meijer
119. Gennady Timchenko
120. John Fredriksen
121. Alberto Bailleres Gonzalez
122. Massimiliana Landini Aleotti
123. David Tepper
124. Zong Qinghou
125. Pierre Castel
126. He Xiangjian
127. Mikhail Prokhorov
128. Wang Wenyin
129. Ananda Krishnan
130. Kjeld Kirk Kristiansen
131. Robert & Philip Ng
132. Galen Weston
133. German Khan
134. Alain Wertheimer
135. Gerard Wertheimer
136. Xavier Niel
137. Roman Abramovich
138. Leonard Lauder
139. Andrey Melnichenko
140. Hasso Plattner
141. Eric Schmidt
142. Kumar Birla
143. R. Budi Hartono
144. George Kaiser
145. John Menard, Jr.
146. Samuel Newhouse, Jr.
147. Tsai Eng-Meng
148. Wei Jianjun
149. Ernesto Bertarelli
150. Carrie Perrodo
151. Michael Hartono
152. Hiroshi Mikitani
153. Pan Sutong
154. Klaus Tschira
155. Peter Woo
156. Jim Kennedy
157. Eyal Ofer
158. Blair Parry-Okeden
159. Dmitry Rybolovlev
160. Petr Kellner
161. Margarita Louis-Dreyfus
162. Sergei Galitsky
163. John Malone
164. Donald Newhouse
165. Joao Roberto Marinho
166. Jose Roberto Marinho
167. Roberto Irineu Marinho
168. Pierre Omidyar
169. Ricardo Salinas Pliego
170. Gianluigi & Rafaela Aponte
171. Dustin Moskovitz
172. August von Finck
173. Leslie Wexner
174. Giorgio Armani
175. Thomas Frist, Jr.
176. Takemitsu Takizaki
177. James Goodnight
178. Jim Pattison
179. Silvio Berlusconi
180. David Duffield
181. Edward Johnson, III.
182. Liu Qiangdong
183. Johann Rupert
Baca lanjutannya: Daftar 1.500 Orang Terkaya di Dunia (Bagian 2)