La Paz, Jalur Kematian yang Tampak Indah

La Paz, Jalur Kematian yang Tampak Indah

Naviri.Org - Di La Paz, Bolivia, terdapat sebuah rute jalan sepanjang 43 mil, yang terletak di ketinggian 2.000 kaki, menempel di sisi tebing. Melewati jalan itu memungkinkan orang bisa menikmati pemandangan yang menghampar di bawahnya, dan itu merupakan pengalaman yang menakjubkan.

Karena itu pula, sebanyak 25.000 pesepeda gunung berdatangan ke sana setiap tahun. Sayangnya, tempat yang seharusnya indah itu juga menyimpan bahaya mematikan.

Di sepanjang jalan tersebut tidak terdapat pagar apa pun untuk mencegah pengendara sepeda jatuh ke tebing yang curam. Karena itu, di sana telah terjadi berbagai kecelakaan, hingga 300 kematian per tahun.

Karena tingginya angka kecelakaan dan kematian yang disebabkan tempat itu, jalanan di sana pun terkenal dengan sebutan Death Road atau Jalur Kematian.

La Paz, Jalur Kematian yang Tampak Indah

Lihat juga: Nil, Sungai Bersejarah Dalam Peradaban Mesir

Related

Traveling 1256500347788510404

Recent

Hot in week

Ebook

Koleksi Ribuan Ebook Indonesia Terbaik dan Terlengkap

Dapatkan koleksi ribuan e-book Indonesia terbaik dan terlengkap. Penting dimiliki Anda yang gemar membaca, menuntut ilmu,  dan senang menamb...

item