Bandiagara, Desa Indah di Tebing Batu Pasir

  Bandiagara, Desa Indah di Tebing Batu Pasir

Naviri.Org - Bandiagara adalah tebing batu pasir yang terdapat di Dogon, Mali, dan terletak hampir setinggi 500 meter dari dataran berpasir di bawahnya.

Di tebing itu banyak terdapat gua kuno, yang menjadi tempat tinggal orang-orang Suku Tellem.

Mereka memahat gua di tebing tersebut, dengan harapan ketika mati bisa dikubur tinggi di atas banjir yang sering melanda di sana. Selain itu, mereka juga membangun puluhan desa di sepanjang tebing di atas gua-gua.

Pada abad ke-14, orang-orang Suku Dogon mengusir orang-orang Tellem dari tempat itu, dan orang-orang Dogon menggantikannya sampai sekarang.

  Bandiagara, Desa Indah di Tebing Batu Pasir


Related

Traveling 8291616465870428894

Recent

Hot in week

Ebook

Koleksi Ribuan Ebook Indonesia Terbaik dan Terlengkap

Dapatkan koleksi ribuan e-book Indonesia terbaik dan terlengkap. Penting dimiliki Anda yang gemar membaca, menuntut ilmu,  dan senang menamb...

item