Resep Menurunkan Tekanan Darah Tinggi

 Resep Menurunkan Tekanan Darah Tinggi

Naviri.Org - Yang seringkali menjadi masalah menyangkut orang-orang pengidap tekanan darah tinggi adalah “hobi” mereka yang mudah marah-marah. Masalah yang sedikit apapun bisa menyebabkannya meledak marah. Hal ini tentu saja harus dimaklumi karena si orang bersangkutan tentunya tidak ingin begitu—kalau saja bisa.

Nah, kalau kebetulan Anda atau keluarga Anda ada yang menderita tekanan darah tinggi, Anda bisa menggunakan resep berikut ini untuk membantu menurunkan tensi darahnya.

Siapkan daun ngukilu dalam jumlah secukupnya. Kemudian, makanlah daun ngukilu ini sebagai lalap, baik dalam keadaan mentah atau matang (sesuai selera). Makanlah daun ngukilu ini tiga kali sehari sampai munculnya mimisan. Hal ini akan dapat menurunkan tekanan darah yang meninggi.

Sekadar catatan, daun ngukilu adalah daun yang diambil dari pohon ngukilu yang banyak banyak digunakan penduduk sebagai pagar halaman rumah.


Resep mengatasi tekanan darah tinggi

Ada resep yang bagus sekaligus enak untuk mengatasi penyakit darah tinggi, yaitu dengan mengkonsumsi kue wortel. Jika Anda berniat mencobanya, silakan ikuti panduan resep yang satu ini.

Siapkan bahan-bahan pembuatannya sebagai berikut: wortel sebanyak tiga mangkuk (diparut kasar), gula pasir sebanyak dua sendok, minyak salad sebanyak setengah mangkuk, telur ayam sebanyak 4 butir, kayu manis sebanyak tiga sendok teh, baking soda sebanyak dua sendok teh, garam sebanyak satu sendok teh, vanili sebanyak dua sendok teh, terigu sebanyak dua mangkuk, kismis sebanyak satu mangkuk, dan kelapa parut sebanyak satu mangkuk.

Cara membuatnya: Minyak salad, gula dan telur disatukan dan dikocok hingga merata, lalu masukkan bahan-bahan yang lainnya agar menyatu dengan kocokan ketiga bahan tersebut. Setelah itu, aduk kembali hingga semua bahan menyatu. Kemudian pangganglah selama dua puluh menit. Kue wortel pun siap dihidangkan dengan dilapisi krem keju.


Resep alami menurunkan kolesterol

Ada resep yang bagus sekaligus enak untuk menurunkan kolesterol, yaitu dengan mengkonsumsi kue wortel. Jika Anda berniat mencobanya, silakan ikuti panduan resep yang satu ini.

Siapkan bahan-bahan pembuatannya sebagai berikut: wortel sebanyak tiga mangkuk (diparut kasar), gula pasir sebanyak dua sendok, minyak salad sebanyak setengah mangkuk, telur ayam sebanyak 4 butir, kayu manis sebanyak tiga sendok teh, baking soda sebanyak dua sendok teh, garam sebanyak satu sendok teh, vanili sebanyak dua sendok teh, terigu sebanyak dua mangkuk, kismis sebanyak satu mangkuk, dan kelapa parut sebanyak satu mangkuk.

Cara membuatnya: Minyak salad, gula dan telur disatukan dan dikocok hingga merata, lalu masukkan bahan-bahan yang lainnya agar menyatu dengan kocokan ketiga bahan tersebut. Setelah itu aduk kembali hingga semua bahan menyatu. Kemudian pangganglah selama dua puluh menit. Kue wortel pun siap dihidangkan dengan dilapisi krem keju.

Related

Health 262321238440877653

Recent

Hot in week

Ebook

Koleksi Ribuan Ebook Indonesia Terbaik dan Terlengkap

Dapatkan koleksi ribuan e-book Indonesia terbaik dan terlengkap. Penting dimiliki Anda yang gemar membaca, menuntut ilmu,  dan senang menamb...

item